Kasir

Seorang juru uang pada sebuah toko di Panama.

Kasir atau juru uang[1] adalah orang yang bertugas mengurusi dan menyimpan hasil pembayaran terutama uang, dan memasukkannya ke dalam mesin kasir. Kasir dapat ditemukan di berbagai tempat, terutama di tempat-tempat yang memiliki titik penjualan seperti di dalam toko. Kasir juga dapat merujuk pada orang yang menghimpun, menghitung, dan mengirimkan uang kepada nasabah di suatu kantor cabang sebuah bank. Istilah tersebut juga disebut sebagai teller bank. Tempat kasir menerima dan menyimpan uang hasil penjualan disebut kasa.

Lihat pula

  • Mesin kasir

Pranala luar

Lihat entri kasir di kamus bebas Wiktionary.
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Cashiers.
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
Perpustakaan nasional
  • Amerika Serikat


  • l
  • b
  • s
  1. ^ "Arti kata juru uang - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) Daring". kbbi.kemdikbud.go.id. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-09-10. Diakses tanggal 10-09-2022.  Periksa nilai tanggal di: |access-date= (bantuan)